Indikasi:

  • Mengobati sakit mata katarak pada burung
  • Sakit mata katarak burung yang baru maupun yang sudah lama
  • Aman dan cocok untuk segala jenis burung

Aturan Pemakaian:

  1. Berikan 3 tetes dimata yang terkena sakit katarak
  2. Pengobatan diberikan saat pagi dan sore hari
  3. Selama masa pengobatan, usahakan burung jangan terkena sinar matahari
  4. Usahakan burung ditempat yang nyaman dengan minim cahaya